M Iftitah Sulaiman

Menteri dan Wakil Menteri Transmigrasi Republik Indonesia menghadiri peluncuran Badan Pengelola Investasi (BPI) Daya Anagata Nusantara

Hadiri Peluncuran BPI Danantara, Mentrans Berharap Buka Peluang Investasi di Kawasan-kawasan Transmigrasi

JAKARTA – Menteri dan Wakil Menteri Transmigrasi Republik Indonesia menghadiri peluncuran Badan Pengelola Investasi (BPI) Daya Anagata Nusantara (Danantara), Senin (24/02/2025) di Istana Negara. Menteri Transmigrasi, Iftitah Sulaiman berharap Danantara bisa turut membuka peluang investasi-investasi besar di kawasan-kawasan transmigrasi. Danantara langsung diresmikan Presiden Prabowo Subianto untuk mengoptimalkan pengelolaan aset negara melalui konsolidasi dalam suatu dana […]

Hadiri Peluncuran BPI Danantara, Mentrans Berharap Buka Peluang Investasi di Kawasan-kawasan Transmigrasi Read More »

Salah satu aplikasi data dan teknologi (Malaysia-London) Dataswyft, mengajak kerjasama dengan Kementerian Transmigrasi

Audiensi Dataswyft Jajaki Ekosistem Data untuk Pengembangan Kawasan Transmigrasi

JAKARTA – Salah satu aplikasi data dan teknologi (Malaysia-London) Dataswyft, mengajak kerjasama dengan Kementerian Transmigrasi untuk berinovasi bersama dalam pengembangan ekosistem data secara global. Pengalaman panjang perusahaan yang pada awalnya hadir dari riset lintas universitas di Inggris ini mempunyai visi dalam membangun ekonomi data untuk generasi mendatang. Hal tersebut dikatakan Irene Ong, Founder dan CEO

Audiensi Dataswyft Jajaki Ekosistem Data untuk Pengembangan Kawasan Transmigrasi Read More »

Kementerian Transmigrasi menerima audiensi Cendikia Muda Nusantara. Pertemuan ini membahas tentang peran penting generasi muda

Peran penting Kaula Muda dalam Program Transmigrasi Paradigma Baru

JAKARTA – Kementerian Transmigrasi menerima audiensi Cendikia Muda Nusantara, Jumat (21/0/2025). Pertemuan ini membahas tentang peran penting generasi muda untuk menggali lebih dalam dan secara nyata berkontribusi pada Program Transmigrasi dengan paradigma yang baru. Transmigrasi di masa lalu menitikberatkan pada migrasi atau perpindahan penduduk, sedangkan transmigrasi di era Kabinet Merah Putih bertransformasi dan memiliki bentuk

Peran penting Kaula Muda dalam Program Transmigrasi Paradigma Baru Read More »

Jepang diharapkan bisa ikut serta dalam pengembangan kawasan-kawasan transmigrasi menjadi pusat-pusat pertumbuhan baru ekonomi

Hadiri Perayaan HUT Kaisar Jepang, Mentrans Harapkan Investasi Jepang Di Kawasan Transmigrasi

JAKARTA – Jepang diharapkan bisa ikut serta dalam pengembangan kawasan-kawasan transmigrasi menjadi pusat-pusat pertumbuhan baru ekonomi di berbagai daerah di Indonesia. Harapan ini disampaikan Menteri Transmigrasi M. Iftitah Sulaiman Suryanagara saat menghadiri Perayaan Ulang Tahun ke-65 Kaisar Jepang Naruhito di Jakarta (20/02/2025). “Saya berharap masuknya investasi dari Jepang, baik dari sisi ekonomi maupun pendidikan, terutama

Hadiri Perayaan HUT Kaisar Jepang, Mentrans Harapkan Investasi Jepang Di Kawasan Transmigrasi Read More »

Menteri Transmigrasi, Iftitah Sulaiman menerima audiensi Pemerintah Daerah Kabupaten Kepulauan Siau Tagulandang Biaro (Sitaro)

Menteri Iftitah Terima Audiensi Pemda Kabupaten Sitaro

JAKARTA – Menteri Transmigrasi, Iftitah Sulaiman menerima audiensi Pemerintah Daerah Kabupaten Kepulauan Siau Tagulandang Biaro (Sitaro), Provinsi Sulawesi Utara, Jumat (21/02/2025). Audiensi ini merupakan salah satu sosialisasi sekaligus langkah konkret Kementerian Transmigrasi dalam menjalankan lima program unggulannya. Pada kesempatan ini Menteri Iftitah memaparkan Program Transmigrasi Gotong Royong dan Transmigrasi Patriot yang saat ini sedang secara

Menteri Iftitah Terima Audiensi Pemda Kabupaten Sitaro Read More »

Pelantikan 961 Kepala Daerah Terpilih secara serentak di Istana Merdeka dihadiri langsung Menteri Transmigrasi, Iftitah Sulaiman

Menteri Transmigrasi hadiri momentum bersejarah pelantikan Kepala Daerah serentak di Istana Merdeka

JAKARTA – Pelantikan 961 Kepala Daerah Terpilih secara serentak di Istana Merdeka dihadiri langsung Menteri Transmigrasi, Iftitah Sulaiman, Kamis (20/02/2025). Sejumlah Kabinet Merah Putih turut hadir dalam momentum bersejarah kali ini, Presiden melantik secara langsung Gubernur, Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati, hingga Walikota terpilih. Menteri Transmigrasi hadir ke Istana Merdeka bersama Menteri Koordinator Bidang

Menteri Transmigrasi hadiri momentum bersejarah pelantikan Kepala Daerah serentak di Istana Merdeka Read More »

Lima program unggulan Kementerian Transmigrasi mendapat respon yang baik dari Presiden Republik Indonesia.

Rapat Terbatas Dengan Presiden Prabowo, Menteri Transmigrasi Paparkan Lima Program Unggulan

JAKARTA – Lima program unggulan Kementerian Transmigrasi mendapat respon yang baik dari Presiden Republik Indonesia, saat dipaparkan dalam Rapat Terbatas yang berlangsung di Istana Negara, Selasa (18/02/2025). Dalam rapat terbatas ini, Presiden Prabowo Subianto menekankan pentingnya pembangunan infrastruktur yang berdampak langsung pada pertumbuhan ekonomi nasional dan lokal, serta peningkatan kesejahteraan masyarakat. Usai rapat terbatas Menteri

Rapat Terbatas Dengan Presiden Prabowo, Menteri Transmigrasi Paparkan Lima Program Unggulan Read More »

Umat Pentakosta Indonesia diajak untuk makin giat bekerja, dan makin produktif untuk ikut menyejahterakan sesama

Tutup Munas Perkumpulan Kerukunan Umat Pentakosta Indonesia, Menteri Transmigrasi Ajak Untuk Lebih Giat Bekerja dan Lebih Produktif

JAKARTA – Umat Pentakosta Indonesia diajak untuk makin giat bekerja, dan makin produktif untuk ikut menyejahterakan sesama, sebagai bagian dari pelaksanaan perintah kitab suci. Ajakan ini disampaikan Menteri Transmigrasi M. Iftitah Sulaiman Suryanagara saat menutup Munas Perkumpulan Kerukunan Umat Pentakosta Indonesia (PERKUPI) dan Rakernas Gereja Pentakosta Indonesia (GPI) di Jakarta (16/2/2025). Di hadapan para Pendeta

Tutup Munas Perkumpulan Kerukunan Umat Pentakosta Indonesia, Menteri Transmigrasi Ajak Untuk Lebih Giat Bekerja dan Lebih Produktif Read More »

Menteri Transmigrasi M. Iftitah Sulaiman Suryanagara dan Wakil Menteri Transmigrasi Viva Yoga Mauladi memenuhi undangan Silaturahmi KIM

Penuhi Undangan Silaturahmi Koalisi Indonesia Maju, Menteri dan Wakil Menteri Transmigrasi Hadir Di Kediaman Presiden RI

BOGOR – Menteri Transmigrasi M. Iftitah Sulaiman Suryanagara dan Wakil Menteri Transmigrasi Viva Yoga Mauladi memenuhi undangan Silaturahmi Koalisi Indonesia Maju di kediaman Presiden RI Prabowo Subianto di Hambalang, Bogor, Jawa Barat (14/2/2025). Turut hadir dalam acara ini, para Menteri dan Kepala Badan dalam Kabinet Merah Putih, para Kepala Daerah dan para anggota DPR RI

Penuhi Undangan Silaturahmi Koalisi Indonesia Maju, Menteri dan Wakil Menteri Transmigrasi Hadir Di Kediaman Presiden RI Read More »

Kemarin saya menyampaikan, butuh waktu ketemu dengan seluruh pegawai untuk satu suara menyamakan visi misi presiden

MenTrans Motivasi Seluruh Pegawai Optimalkan Kinerja Kementerian Transmigrasi

JAKARTA – Menteri Transmigrasi, Iftitah Sulaiman mengumpulkan seluruh pegawai dalam acara Apel Gabungan Kementerian Transmigrasi yang dilakukan di Gedung Makarti, Jumat (14/2/2025). Di kesempatan ini MenTrans motivasi seluruh pegawai untuk optimal dalam bekerja mengembangkan kawasan transmigrasi meskipun dalam masa efesiensi anggaran APBN Tahun 2025. “Kemarin saya menyampaikan, butuh waktu ketemu dengan seluruh pegawai untuk satu

MenTrans Motivasi Seluruh Pegawai Optimalkan Kinerja Kementerian Transmigrasi Read More »

id_IDIndonesian
Scroll to Top